Aktifkan Fitur Template Seluler Blogger (Beta)

Rabu, 16 Februari 2011

Template-Seluler

Sebenarnya Fitur Template Seluler ini sudah lama ada dalam draft blogger tetapi masih dalam tahap pengembangan karena yang namanya versi beta pasti masih dalam percobaan dan mungkin masih banyak didapatkan bug. Fitur ini memungkinkan blog kita bisa diakses lebih cepat dan mudah dari ponsel dengan tampilan blog yang dihasilkan sangat sederhana.

Blogger memang memiliki banyak fitur seperti perancang template yang pernah saya posting sebelumnya dan kini hadir dengan fitur template selulernya. Untuk anda yang ingin mengetahui lebih lengkap dan ingin mencoba fitur ini silahkan masuk ke draft blogger.

Cara mengaktifkan Fitur Template Seluler.

Untuk mengaktifkanya, login ke http://draft.blogger.com/ dengan account blogger anda, pilih Pengaturan --> Email & Seluler dan pada "Tampilkan template seluler" pilih opsi "Ya, Pada perangkat seluler, tampilkan versi seluler template saya" sebelum menyimpan pengaturan, coba anda preview dulu dengan cara mengklik tombol yang bertuliskan "Pratinjau seluler" maka akan terbuka jendela kecil baru (Firefox) yang menampilkan blog dalam versi seluler dengan tampilan yang sangat sederhana tanpa widget-widget seperti pada template tampilan web. Simpan pengaturan anda.

Untuk mencoba versi seluler blog cukup dengan menambahkan  ?m=1 pada akhir alamat blog. Contohnya http://blog-indo.blogspot.com/?m=1


Sekali lagi Fitur Template Seluler ini masih versi beta jadi mungkin masih ada kekurangannya dan bug yang bisa kita temukan.

Dapatkan update terbaru:
* Cek email konfirmasi untuk berlangganan yang telah dikirimkan ke email anda

24 komentar:

tomi mengatakan...

saya ikut nyimak ya mas,, sapa tau kelak mau belajar pake blogspot.. masih setia ma wp :D


19 Februari 2011 pukul 01.51
Reinz mengatakan...

@tomi : monggo mas tomi, saya juga pertama ngeblognya di wp mas tp skarang g pernah diupdate lagi tuh.. heheh :D

MARLIF mengatakan...

@Reinz:kok sama, aku pertama ngeblog jg pake wp.com, tapi gak bisa diotak-atik jadi pindah ke blogspot deh.hehe


22 Februari 2011 pukul 10.11
Reinz mengatakan...

@marlif : iya gan, emang sih kalu wp.com agak sedikit dibatasin.

coba aja gan yang wp self-hosted, dijamin mantabs.. :D

Tips Blogging dan Bisnis Online mengatakan...

Thanks infonya brro. baru tahu nich dari blog anda


26 Februari 2011 pukul 15.15
Rattan Furniture mengatakan...

banyak yang ngomong blogger dan wordpress ya... kalo saya lebih suka blogger.. bagus banget nih artikel.... klo gini kan blog kita jadi hampir 100% accessible... mantap..


8 Juni 2011 pukul 06.19
bisnis pulsa elektrik murah mengatakan...

siip deh gan, makasih atas pencerahannya. akan segera dicoba...ke TKP....


25 Juni 2011 pukul 17.02
R Verry Kurniawan mengatakan...

Kalau seandainya mobile advertising, apakah sudah bisa dilakukan?


18 Oktober 2011 pukul 15.10
lembaga pelatihan dan motivasi mengatakan...

terimakasih info ny....


2 Desember 2011 pukul 16.38
Century 21 Broker Properti Jual Beli Sewa Rumah Indonesia mengatakan...

Ow gt ta gan... Nanti gak duplicate content kah?


29 Desember 2011 pukul 11.30
Puzzlemate mengatakan...

saya juga sudah mengaktifkan fitur ini gan, cukup membantu karena visitor di blog saya lebih nyaman dalam membaca artikel yang saya berikan.


5 Februari 2012 pukul 03.22
Betwin188.com Agen Bola Terbaik Dukung Anti Rasisme EURO 2012 mengatakan...

bener sekali mas kebetulan saya juga sudah mempraktekan sendiri sama persis dengan apa yang anda sampaikan


15 Maret 2012 pukul 21.26
Betwin188.com Agen Bola Terbaik Dukung Anti Rasisme EURO 2012 mengatakan...

saya turut menyimak apa yang agan terangkan..
good job


15 Maret 2012 pukul 21.28
Laku.com belanja online grosir eceran murah dan aman mengatakan...

informasinya keren sob ..saya sering buka blog saya lewat web ^_^
follow balik ya (73)


14 Juni 2012 pukul 14.31
pasang iklan baris gratis tanpa daftar mengatakan...

mantap gan,aya sangat menyukai info anda,tq


21 Juni 2012 pukul 22.40
Dollar Gratis mengatakan...

salam kenal ijin membaca postinganya


21 Juni 2012 pukul 22.41
obat jerawat batu mengatakan...

Thanks infonya bro. baru tahu nich dari blog ini gan


12 Juli 2012 pukul 11.10
ayo ikutan kontes humor mengatakan...

Tampilan seluler biar lebih mudah dimuat


5 Juni 2013 pukul 07.27
belajar SEO dan Blog mengatakan...

tampilan sluler blog saya putih saja


5 Juni 2013 pukul 07.45
jual sepatu wanita online mengatakan...

Saya tidak pakai template seluler soalnya banyak pelanggan yang komplain


5 Juni 2013 pukul 07.48
FBI-BET.COM TARUHAN BOLA CASINO SBOBET ONLINE mengatakan...

tapi template web juga bisa dibuka di seluler kan?


5 Juni 2013 pukul 07.57
putri mengatakan...

Informasinya sungguh sangat menarik sekali...
Banyak pelajaran yang saya dapatkan...
Makasihnya... Semoga sukses...


23 Agustus 2013 pukul 08.58
obat perangsang ampuh mengatakan...

Makasih artikelnya gan bermanfaat sekali, sukses selalu..


26 Desember 2014 pukul 13.47
Web Developers Delhi mengatakan...

That is an extremely smart written article. I will be sure to bookmark it and return to learn extra of your useful information. Thank you for the post. I will certainly return.


18 April 2015 pukul 19.53

Posting Komentar

 

Info

Pengikut

Earn Money ($$$)

© 2010 Tutorial Blog Gratis | Wordpress | Blogger All Rights Reserved Thesis WordPress Theme by Hack Tutors.info